Ayo budayakan hudup membaca..ada kata kata baru nih.. baca yuukz..
Akan ada ketenangan dibalik setiap kegelisahan, ada tawa dibalik setiap
air mata, jika kamu selalu menyertakan Tuhan
dalam setiap langkahmu.
Ketika seseorang menghampiri hidupmu, Tuhan mengirimnya karena sebuah
alasan. Baik tuk berimu pelajaran atau menemanimu hingga akhir hidupmu
Hati yg menyayangi tak kan lelah tuk bertahan, tak kan menyerah tuk
berjuang, karena ia yakin adanya kebahagiaan bersama orang yg ia sayang.
Kamu tak harus menunggu tahun berganti untuk jadi pribadi yang lebih
baik. Kamu memiliki kemampuan untuk berubah, kapanpun kamu mau!
Jangan pernah mempercayai seseorang yang hanya berkata tapi tanpa
pernah berbuat. Karena ia mudah ingkar janji semudah ia berucap janji.
Jangan pernah meremehkan kekuatan doa. Tuhan selalu mendengarnya, dan
percayalah bahwa kekuranganmu tak akan jadi penghalangmu.
Jika kamu tak berusaha mewujudkan mimpimu sendiri, maka kamu akan
menghabiskan hidupmu hanya untuk melihat orang lain mewujudkan mimpinya.
Hampir semua orang bisa memaafkan dan melupakan, namun terkadang kita
tak ingin seseorang melupakan bahwa kita telah memaafkannya.
Terkadang kamu tak bisa memilih kepada siapa jatuh cinta, karena itu
terjadi begitu saja. Meski mulut berkata tidak, hati tak bisa menolak.
Tak perlu terburu-buru mendefinisikan apa yang kamu rasa. Lebih baik
menunggu lebih lama daripada akhirnya kamu yang terluka.
Jangan pernah memberi semua yang kamu miliki kepada dia yang kamu
cinta, karena jika dia meninggalkanmu, kamu tak akan punya apa-apa.
Kamu tak akan pernah bisa memulai kisah yang baru jika kamu tidak
segera mengakhiri kisah yang lama.
No comments:
Post a Comment